Anda seringkali mendaftarkan blog Anda di berbagai directory seperti TopofBlogs.Com atau yang lainnya. Anda juga mendaftarkan blog Anda di Alexa yang merupakan penghitung traffic terpercaya. Nah biasanya Anda akan diminta memasang banner mereka. Banner tersebut berguna juga sebagai alat hitung yang melaporkan ke directory tersebut. Belum lagi masih banyak kemungkinan Anda memasang berbagai banner seperti banner pagerank, banner web value atau banner hit-counts untuk menghitung pengunjung.
Tanpa sadar setiap banner tersebut mengandung link keluar dan tentu bukan hal yang baik jika blog Anda terlalu banyak memiliki link keluar tanpa diimbangi dengan link masuk yang banyak (Baca: Popularitas Blog, Skema Tautan)
Agar tidak terlalu banyak link keluar, maka tambahkanlah terlebih dahulu rel nofollow pada script yang Anda dapatkan sebelum dipasang di blog Anda. Contohnya untuk script alexa (baca keseluruah tutorial alexa di Alexa Tips)
Selengkapnya baca disini gan nh sudah di share Nofollow Untuk Banner Alexa, PageRank dan Directory tags: seputar blogging
0 komentar:
Posting Komentar